Archive for reportase

BADAN HUKUM PENDIDIKAN, SOLUSI CERDASKAH?

Badan Hukum Pendidikan merupakan suatu model kelembagaan institusi pendidikan yang diamanatkan oleh undang-undang Sisdiknas yang berarti, mau tidak mau , semua lembaga pendidikan-khususnya perguruan pastilah menjadi BHP. Namun pada kenyataannya, RUU BHP sudah menuai banyak kontroversi di masyarakat. Pertanyaannya, apakah RUU BHP akan mampu menjadi jawaban atas problematika pendidikan bangsa ini?
Read the rest of this entry »

Leave a Comment

GLOBAL WARMING, ancaman yang tak disadari

Apa sebenarnya yang dimaksud dengan Global Warming ? Mungkin masih banyak yang belum paham mengenai hal ini. Pemanasan global (Global Warming) adalah suatu peristiwa dimana bumi yang kita pijak sekarang ini semakin panas dengan berkurangnya lapisan ozon. Sedangkan arti pemanasan global adalah kejadian meningkatnya temperatur rata-rata atmosfer, laut dan daratan bumi (Wikipedia Indonesia).
Read the rest of this entry »

Leave a Comment

Kegigihan membawa berkah

e“ Perempuan-perempuan yang membawa bakul di pagi buta,
Siapakah mereka
Akar-akar yang melata dari tanah perbukitan turun ke kota
Mereka cinta kasih yang bergerak
menghidupi desa demi desa…”
( Perempuan-perempuan Perkasa-Hartoyo Andangjaya- )

Read the rest of this entry »

Leave a Comment